Bengkulu - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi Bengkulu aktif berpartisipasi dalam Rapat Koordinasi dan Konsolidasi Data Pencegahan Pemilu 2024 yang digelar secara nasional.
Jakarta, 6 Juni 2024 - Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Bengkulu Utara, Tri Suyanto, menghadiri Konsolidasi Nasional Pengawasan Dana Kampanye dan Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Pemilu 2024 Gelombang III.
Jakarta, Bawaslu Kabupaten Bengkulu Utara telah menunjukkan komitmen dan kesiapannya untuk menghadapi Pleno Nasional melalui pelaksanaan Rapat Penyiapan Data Pengawasan yang digelar baru-baru ini.
Gedung Olahraga Syahril Romli Arga Makmur menjadi saksi penting pada akhir dari serangkaian kegiatan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Penghitungan Perolehan Suara Pemilihan Umum Tahun 2024 di Bengkulu Utara.